Penjualan kambing seharga Rp. 33 miliar tentu saja banyak membuat kaget orang dan menjadi 'headline' diberbagai sosial media.Dalam laporan yang dipublikasikan oleh Al-Arabiya, Senin (9/9), penjualan tersebut disertai bukti berupa cek yang mengesahkan persetujuan kedua belah pihak. Namun, nama dari pembeli tidak ditunjukkan.Kambing jutaan dolar itu juga diambil fotonya. Dalam foto yang dipublikasikan, kambing tersebut berwarna kecoklatan dan berbeda dengan kambing umumnya.
Ahli penjualan mengatakan binatang tersebut memiliki sesuatu yang unik sehingga harganya bisa sangat tinggi. Kambing itu disebut juga berasal dari perkembangbiakan yang jarang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar